Sekayu.infosekayu.com- Menunda adalah salah satu aktivitas yang sebaiknya dihilangkan,
apalagi jika Anda sedang bekerja. Di samping akan membuat pekerjaan
semakin menumpuk, menunda juga akan berakibat buruk pada Anda.
Berikut infosekayu.com akan menguraikan beberapa hal yang sebaiknya tidak Anda tunda ketika sedang bekerja:
1.Menunda pekerjaan
Gemar menunda pekerjaan adalah sebuah kesalahan. Sebagai seorang pekerja profesional, harus mengutamakan pekerjaan ketimbang kesenangan diri sendiri. Bila Anda cepat selesai mengerjakan tugas, Anda masih bisa Anda melakukan hal-hal bukan?. Anda sering menunda menyelesaikan, bukan tidak mungkin Anda juga terlambat dalam menyelesaikannya sesuai tenggat waktu.
2.Menunda buang air
Fokus dalam bekerja sih boleh-boleh saja, namun jangan sampai hal ini membuat Anda menunda dalam buang air. Menjaga kesehatan selama bekerja juga penting. Bila Anda sering melakukan hal ini, Anda bisa terkena penyakit lainnya.
4.Menunda istirahat
Menunda waktu istirahat untuk menyelesaikan tugas adalah sebuah kesalahan. Sebagai seorang pekerja yang baik, Anda harus menyeimbangkan antara jam kerja dan jam istirahat. Bila jam istirahat sudah tiba, lupakanlah pekerjaan Anda untuk sejenak. Berilah tubuh Anda nutrisi sebagai asupan energi tambahan agar Anda mampu mengerjakan tugas-tugas itu dengan lebih baik selepas jam istirahat.
5.Menunda meeting
Bila Anda memiliki jadwal meeting, sebaiknya datang tepat waktu. Anda bisa datang lebih cepat agar tidak terlambat dan mengecewakan mitra kerja Anda. Sebagai seorang profesional yang baik, Anda juga harus menghargai waktu. Semoga bermanfaat. (NL)
Post A Comment: