Babat Supat, Infosekayu.com - Dalam rangka Cipkon (Cipta Kondisi) dan Cegah 3C, Narkoba dan kejahatan lainnya Diwilayah hukum Polsek Babat Supat telah melaksanakan giat Razia Selektif yg dilakukan oleh personil polsek Babat supat yg Dipimpin Kapolsek Babat Supat Iptu Zanzibar Zulkarnain Giat dilaksanakan pada : Hari : Sabtu, Tanggal. : 15 April 2017, Jam : 19.00 WIB s/d 21.30 WIB. Tempat. : Depan Mako Polsek Babat Supat .Jln Palembang - Jambi km.81 Desa Tanjung Kerang Kec.Babat Supat Kab.Muba. Personil 14 orang, yang terbagi atas Anggota Polsek 12 Petsonil dan Anggota lantas sukamaju 2 pers. Adapun hasil yg didapat. : 3 unit ranmor Roda 4 Dilakukan tilang . Dan unit R2 dilakukan tilang.
Tersangka dan Barang Bukti |
Selain itu juga telah tertangkap tangan 2 org laki-laki Tanpa Hak. Membawa. Menyimpan dan menguasai barang berupa Senjata tajam atas nama yang berinisial : (SW) . 18 Th. TOT. Almt. Villege 14 Desa. Babat banyuasin dan (RD). 19 Th. Almt. Dsn. VIII Villege. 3 Desa Tanjung kerang. Barang Bukti yang didapat diamankan terdiri dari 1 ( Satu ) bilah Sajam jenis Badik panjang sekira 30 Cm. Bergagang kayu wrn coklat dan 1. ( Satu ) bilah Sajam jenis Sangkur bergagang besi bersarung kain lewis wrn hitam. Panjang sekira 25 cm. Tindakan yg telah diambil oleh prtugas adalah membuat laporan , memeriksa Tersangka dan saksi serta mengamankan barang bukti. (ZP)
Post A Comment: